Prof. Ir Didik Suprayogo MSc PhD

(DSY)

Professor Konservasi tanah dan air

Prof Didik adalah profesor di bidang konservasi tanah dan air di Departemen Tanah dan Kehutanan, Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya. Prof Didik mendapatkan gelar doctor dibidang pengelolaan agroforestri dari Imperial Collage, London university, Inggris pada tahun XXXX. Fokus penelitian Prof Didik dalam beberapa tahun terakhir adalah pengelolaan DAS, konservasi tanah dan air, agroforestry, kesehatan tanah, pertanian berlanjut, perubahan iklim, irigasi, dan pengelolaan sumberdaya alam. Prof Didik memiliki pengalaman professional dalam bidang penelitian terapan, pengajaran, pelatihan, penguatan kelompok tani dan pejabat pemerintah daerah, konsultasi dan bantuan teknis.Prof Didiktelah lama menjalin kerja sama dengan World Agroforestry Centre untuk pengelolaan daerah aliran sungai (9 tahun), serta memberikan pelatihan pemodelan Agroforesry di beberapa negara sepeti Kenya dan Thailand.

Projek penelitian saat ini:

Personal Information

Email: suprayogo@ub.ac.id

Alamat:

Jl. Veteran No. 1 Malang

Gedung:

Departemen Tanah dan Kehutanan Lt.3 Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya

Experties:

Konservasi tanah dan air, pengelolaan DAS, agroforestry, kesehatan tanah, pertanian berlanjut, perubahan iklim, irigasi, dan pengelolaan sumberdaya alam

Follow me:

Didik Suprayogo (0000-0001-5330-3185) – ORCID

Didik Suprayogo – Google Scholar

Didik Suprayogo | LinkedIn